Sunday, July 26, 2015

APA SAJA MANFAAT JAMUR TIRAM PUTIH UNTUK KESEHATAN KITA ?

Kalau kita bicara masalah makanan dari jamur tentunnya banyak pilihan berbagai macam jamur,namun didalam memilih jamur juga haruslah yang sudah umum umum saja artinya yang sudah di kenal untuk di konsumsi dan untuk obat atau sebagai pencegahan penyakit.

Salah satunya adalah yang sudah di kenal misalnya''Jamur tiram Putih'' atau dalam bahasa Latinnya disebut dengan''Pleurotus Ostreatus .Sp.''jamur ini juga banyak mengandung manfaat baik sebagai obatan atau sebagai makanan yang enak dan gurih rasanya.

Jamur tiram putih,menurut para ahli obatan herbal bermanfaat untuk mengobati antara lain:
JAMUR TIRAM PUTIH
-Menyehatkan pencernaan/lambung kita.
-Juga mampu mencegah/mengurangi resiko terserang sakit kanker.
-Anti oksidan alami yang bagus.
-Dapat menetralkan cholesterol dalam darah.
-Antibody yang bagus.
-Dapat menetral sakit gula[diabetes].
-Juga bagus bagi yang diet/menurunkan overweight[kelebihan berat badan]
Itulah beberapa manfaat dari jamur  tiram putih,selain kandungan zat zat yang manfaat bagi tubuh kita misalnya,Kalsium,Protein tinggi,Kalori,Besi dan Posfor,cara pemanfaatannya ,tinggal anda konsumsi secara rutin si jamur tiram putih ini,dan sudah ada dalam bentuk ekstraknya,dijual di toko toko obat /swalayan tinggal menggunakannya sesuai keperluan anda.
Demikian dan semoga ada manfaatnya sekilas info sederhana ini,salam !!.

Enter your email address to get update from alfiforever .
Print PDF

Silakan berkomentar di blog alfiforever,DAN terima kasih,bila telah mengisi form ,dengan saling menghargai !,salam

Cara membuat batas Tanah Kita agar aman

Copyright © 2013-2021 alfiforever - All Rights Reserved | Template Created by Kompi Ajaib Proudly powered by Blogger
-->